JAKARTA, KOMPAS - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral ( ESDM) menetapkan Harga Batu Bara Acuan (HBA) di Mei 2023 sebesar 206,16 dollar AS per ton. Penetapan harga itu tertuang dalam Keputusan Menteri ESDM Nomor 84.K/.01/MEM.B/2023 tentang Harga Mineral Logam Acuan dan Harga Batubara …
Pemerintah Konservatif Inggris, pada Rabu (7/12), menyetujui tambang batu bara baru pertama Inggris dalam tiga dekade, sebuah keputusan yang dikecam oleh …
Hasil riset yang dilakukan oleh Global Energy Monitor menyebutkan bahwa industri batu bara dunia telah menghadapi ancaman baru, yakni pengurangan jumlah pekerja imbas komitmen transisi energi global. Global Energy Monitor menyebut bahwa setidaknya hampir 1 juta pekerja akan terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) hingga …
Pengusaha Batu Bara Masih Tetap Cuan di 2023, Harga dan Produksi Masih Tinggi. Menteri Arifin cukup optimistis dengan membidik produksi batu bara sebesar 695 juta ton di 2023. produksi ini 177 juta ton untuk keperluan dalam negeri dan 518 juta ton untuk keperluan ekspor. Energi & Tambang 29 Des 2022 18:15.
Sementara di Cina, rasio personel yang telah menerima pelatihan keselamatan di tambang batu bara . cukup rendah, terutama dalam skala ke cil, tetapi mereka belum dikenai hukuman sipil.
28 April 1924: Ledakan Tambang Batu Bara di ia Barat, 119 Orang Terperangkap dan Tewas; ... Daftar Tarif Royalti Penjualan Batu Bara Terbaru. Perbesar. Kapal tongkang pengangkut batu bara lepas jangkar di Perairan Bojonegara, Serang, Banten, Kamis (21/10/2021). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat ekspor produk …
Bisnis, JAKARTA – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyatakan sektor pertambangan bakal menghadapi 8 kondisi pada tahun ini menuju pasca pandemi. Staf Khusus Menteri ESDM Bidang Percepatan Tata Kelola Mineral dan Batu Bara Irwandy Arif mengatakan ada delapan hal dalam menghadapi paradigma …
Kalimantan diperkirakan menyimpan 88,31 miliar ton sumber daya dan 25,84 miliar ton cadangan. Jumlah tersebut setara dengan 62,1% dari total potensi cadangan dan sumber daya batu bara terbesar di Indonesia. Sementara Sumatera memiliki 55,08 miliar ton sumber daya dan 12,96 miliar ton cadangan. Lihat juga: Athalla Naufal Bongkar …
Prediksi Harga Batu Bara. Lembaga pemeringkatan global, Fitch, memperkirakan bahwa harga batu bara termal global dan yang berasal dari Indonesia akan mengalami pelemahan tahun 2023, akan tetapi masih berada di level yang relatif tinggi dibandingkan sebelum konflik di Eropa Timur mengemuka. Untuk tahun 2023 Fitch …
BUMI pun mempertahankan target produksinya untuk tahun ini, namun menurunkan panduan harga rata-rata batubara menjadi US$ 80-90 per ton (dari US$ 95-105 per ton) dan biaya menjadi US$ 55-60 per ton (dari US$ 60-62 per ton), mengingat kenaikan harga minyak saat ini masih di bawah ekspektasi. Berdasarkan laporan CLSA …
Legal atau Ilegal, Tambang Batu Bara Menghancurkan Kaltim. Daya rusak luar biasa justru diciptakan oleh tambang-tambang legal. (Foto: Courtesy/JATAM Kaltim) Konsesi tambang legal di Kalimantan Timur (Kaltim) telah mencapai 44 persen dari luas total provinsi itu. Namun, pada praktiknya luasan wilayah pertambangan secara riil …
"Batubara ini bisa dikatakan sudah seperti ekosistem," kata Pai. Naresh Chauhan (50) dan istrinya, Rina Devi (45), semakin bergantung pada batubara. Apalagi mereka tinggal di dekat tambang batu bara Jhariq. Meski tinggal di dekat tambang batubara membahayakan kesehatan, mereka tetap bertahan. Asap keluar dari rekahan …
SAMARINDA, TRANS89 – Keluarga Pelajar Mahasiswa Kebupaten Berau (KPMKB) Samarinda unjuk rasa terkait dugaan tambang ilegal di Kabupaten Berau. Massa aksi dipimpin Rijal berlangsung depan kantor Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Jalan Gajah Mada, Kelurahan Jawa, Kecamatan Samarinda Ulu, Kota Samarinda, Kamis …
"Sebagian besar batubara yang dihasilkan diharapkan akan diekspor ke Eropa," tulis media itu lagi, dikutip Kamis (8/12/2022). "Dokumen perencanaan …
Beban berat dan risiko tinggi membuat penetapan rambu-rambu K3 pertambangan harus semakin ketat dilaksanakan guna menjaga kesejahteraan para pekerja tanpa merugikan bisnis. Jika Anda tertarik …
Kebijakan pemerintah yang ingin menutup seluruh PLTU Batu Bara pada tahun 2050 terbilang cukup terlambat. Aktivis lingkungan menilai bahwa seharusnya pemerintah bisa mempercepat penutupan PLTU batu baru tersebut dan memaksimalkan penggunaan potensi energi terbarukan yang cukup besar di tanah air. Jakarta (VOA) —.
Foto: Aktivitas Bongkar Muat Batu Bara di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Senin (22/11/2021). (CNBC Indonesia/ Tri Susilo) ... Dalam PP 5 tahun 2022 itu telah disebutkan bahwa royalti bagi perusahaan tambang batu bara pemegang Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batu Bara (PKP2B) atau Izin Usaha Pertambangan …
JEO. Foto. Video. #Tambang-batu-bara. Warga berharap perusahaan pemegang konsesi segera memenuhi kewajiban mereklamasi lubang bekas tambang itu. 22/05/2022, 08:47 WIB. Aset milik terpidana Heru Hidayat yang dilakukan sita eksekusi berupa seluruh areal tambang yang berada di PT Gunung Bara Utama (GBU) seluas 5.350 ha.
JAKARTA, KOMPAS – Informasi seputar negara penghasil batu bara terbesar di dunia, termasuk negara penghasil batu bara terbesar di Asia Tenggara …
Liputan6, Balikpapan Diam-diam rupanya para penambang batu bara yang biasa mengeruk emas hitam di kawasan Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) kini mulai merambah ke arah Kota Balikpapan.. Hal ini berdasarkan hasil temuan tim Gabungan Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan bersama unsur TNI dan Polri melakukan …
JAKARTA, KOMPAS - Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral ( ESDM) menyebutkan total keseluruhan sumber daya batu bara di Indonesia mencapai 143,73 miliar ton dengan cadangan 38,81 miliar ton. "Indonesia punya kekayaan batu bara yang sangat besar. Hasil penelitian Badan Geologi Tahun 2020 mencatat …
Bisnis, JAKARTA — PricewaterhouseCoopers (PwC) menyebut perusahaan pertambangan dengan peringkat lingkungan, sosial, dan tata kelola (environmental, social, and good governance/ESG) yang lebih tinggi mengungguli pasar pada skala yang lebih luas selama puncak krisis Covid-19. Perusahaan-perusahaan …
Berdasarkan catatan Jatam Kaltim, sudah 40 jiwa melayang, tewas tenggelam di lubang tambang batubara yang tidak direklamasi. Korban terbaru adalah Febi Abdi Witanto [25] yang ditemukan tanpa nyawa di danau bekas tambang milik CV Arjuna di Kelurahan Makroman, Kecamatan Sambutan, Kota Samarinda, Kalimantan Timur, …
Sumber: Kajian Aksi Ekologi dan Emansipasi Rakyat (AEER). Adapun hasil luas KBA terancam berdasarkan area penyangga konsesi batubara mencapai 1,62 juta hektar atau 24,5 persen dari total area KBA di Kalimantan. Ancaman terluas berada di Kalimantan Timur, yakni 860.211 hektar dan Kalimantan Tengah seluas 539.175 hektar.
Pada tahun 2020, India memproduksi batu bara sebanyak 756,5 juta ton atau setara dengan 9,8 persen dari total produksi batu bara dunia. Produksi batubara Indonesia terbesar ke-3 di dunia. Pada tahun 2020, Produksi batu bara Indonesia tahun lalu mencapai 562,5 juta ton, sementara pada tahun 2019 produksinya mencapai 616 …
Berbicara batu bara, tak bisa dilepaskan dengan Kota Sawahlunto, Sumatera Barat. Pada tahun 2019 lalu, warisan Tambang Batubara Ombilin Sawahlunto ditetapkan sebagai warisan dunia oleh UNESCO. Tambang Batu Bara Ombilin Sawahlunto cukup unik dan disebut-sebut mirip tambang batubara Belgia. Baca juga: Semua …
Kebutuhan Batu Bara Meningkat, Begini Proses Bongkar Muat di PLTU Tidore. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mencatat, penggunaan batu bara meningkat hingga tahun 2025 menjadi 208,5 juta ton. …
OPINI: Problem Tata Kelola Tambang Batu Bara. Imbas dari problem tata kelola tambang batu bara sangat luas, mulai dari masalah sosial, ekonomi dan, politik yang sangat besar. Jika terjadi, pemerintah akan dituding tidak mampu menyediakan listrik. Alat berat merapikan tumpukan batu bara di area pengumpulan Dermaga Batu bara …
Liputan6, Jakarta - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi(Kemendikbudristek) melalui Direktorat Jenderal Kebudayaan akan menggelar sejumlah serangkaian kegiatan "Galanggang Arang" sebagai gelaran atas penetapan situs tambang batubara Ombilin sebagai warisan dunia oleh Unesco pada 2019. …
Foto: REUTERS/Barbara Lewis. Jakarta, CNBC Indonesia - Dunia sedang berusaha untuk mengurangi emisi karbon demi menekan emisi gas rumah kaca. …
Pada tahun 2016, penggunaan batubara di Indonesia masih . mendominasasi sebagai bahan bakar pembangkit energi/listrik, ... Di Indonesia, penambangan batubara di dominasi oleh tambang terbuka
KOMPAS – Indonesia merupakan negara yang kaya akan hasil tambang. Salah satu hasil tambang di Indonesia adalah batu bara yang persebarannya terdapat di Sumatera, Jawa, Sulawesi, Kalimantan, Nusa Tenggara, dan Papua.. Dilansir dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, total sumber daya batu bara di …
Liputan6, Jakarta - PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO) mengumumkan kinerja operasional sepanjang 2022. Pada periode tersebut, Adaro mencatat rekor tertinggi dengan produksi batu bara mencapai 62,88 juta ton atau naik 19 persen dibandingkan produksi pada 2021 sebesar 52,7 juta ton. Raihan itu juga melampaui …